Ketika Mick tahu untuk pertama kalinya yang namanya magnet dan bagaimana sifat magnet, dia antusias sekali untuk mencoba bermain-main dengan magnet. Terutama bermain dengan permainan yang satu ini; dia menyebutnya "memancing ikan". Wadah plastik diisi dengan air dan didalamnya diletakkan juga beberapa biji paper clip. Mulailah Mick memancing "ikannya" dengan magnet, karena magnet itu akan menarik paper clip dari dalam air.
Jumat, 31 Juli 2009
Selasa, 21 Juli 2009
Kluwing
Di sekitar rumah kami lagi musim kluwing (Millipede) berkeliaran. Kami sebut lagi musim, soalnya kalau lagi tidak musimnya kluwing, mereka tidak ada sama sekali. Kluwing adalah binatang herbivora, tapi ada beberapa jenis yang carnivora atau omnivora. Mereka memakan serangga kecil atau cacing tanah. Beerkembang biaknya dengan bertelur.
Rabu, 15 Juli 2009
Bermain Lego
Timeline
Senin, 13 Juli 2009
Jumat, 10 Juli 2009
Belajar Membaca
Kolase
Rabu, 08 Juli 2009
Selasa, 07 Juli 2009
Bermain Sepak Bola
Langganan:
Postingan (Atom)